Biodata singkat ini dibuat untuk material promosi Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian, Institut Teknologi Bandung (Januari 2024).
Month: January 2024
Kontaminasi besi dan mangan dari tempat pembuangan limbah area perkotaan
Oleh: Ahmad Masaro dan Dasapta Erwin Irawan
Kontaminasi besi dan mangan di daerah perkotaan dari tempat pembuangan limbah akhir memerlukan tindakan segera karena efek buruknya pada kesehatan manusia dan lingkungan. Kontaminasi ini berasal dari kegiatan industri, seperti peleburan, cat berbasis timbal, dan pembuangan limbah (Steffan et al., 2017). Bahkan konsentrasi kecil dari besi dan mangan bisa menyebabkan masalah seperti endapan di pipa, perubahan warna air, dan rasa logam yang tidak enak (Karim et al., 2023).
Read moreUnveiling the Untapped Potential: Primary Field Data for Robust Regional Planning in Indonesia
This abstract and slides were presented in “The 6th HABITECHNO International Conference November 11th, 2023 @ Bandung, Indonesia”
Read moreMenyelesaikan S3 dengan milestone
Berikut ini sambungan dari cerita bergambar (cergam) tentang “milestone” tempo hari.Supaya terasa, progress harus dijadikan “barang”.Misal: saat pengumpulan data selesai, maka ada tabel data. Tabel…
Bicara tentang CV naratif
Oleh: Dasapta Erwin Irawan dan Ilham Akhsanu Ridlo
Mari bicara tentang CV naratif untuk mempertegas rekam jejak Anda.
CV yang berkisah, bukan yang pamer angka.
Jadi CV versi saya ini menitikberatkan pada cerita tentang konten yang saling terhubung. Antara satu kegiatan dengan kegiatan lainnya, atau satu dokumen dengan dokumen yang lain. Ini jelas berbeda dengan CV konvensional yang hanya memajang karya. Dalam CV seperti itu, kehebatan sebuah karya ditentukan oleh jurnal.
Read moreGambar Mickey Mouse versi awal menjadi domain publik
Pada 1 Januari 2024, terdapat tiga film animasi Disney yang telah berada dalam Domain Publik. Untuk merayakannya, saya membuat gambar ini, yang merupakan modifikasi dari sebuah adegan yang ada dalam film Plane Crazy. Kalau gambar ini saya buat sebelum 1 Januari 2024, maka saya harus meminta izin dulu ke Disney.
Read moreMasih tentang Peta Prokrastinasi
Di hari pertama tahun 2024, saya menulis “Peta Prokrastinasi” di Substack. Isinya tentang berbagai “halangan” yang dapat membuat kita menunda proses menulis.
Lalu ada kawan yang mengirimkan pesan ini.
Pak, apakah tulisan berikutnya bisa sharing bagaimana bapak mengolah ide menjadi tulisan dengan sangat cepat? Bagaimana proses kreatif yang bapak lakukan? Saya seringkali ada ide utk menulis di medium, sudah tulis di note begitu ide muncul. Tapi ujung2nya tidak jd produk.
Berikut jawaban saya.
Read morePeta Prokrastinasi Kita
1. Gunung Scimago
Biasanya belum mulai nulis, Anda mencari dulu jurnalnya. Padahal belum juga mulai nulis. Membuka-buka website Scimago ternyata juga bisa sampai lupa waktu, sambil mengkhayal makalah bisa terbit di Nature. Padahal kan makalahnya belum mulai ditulis.
Read more